CARA MEMBUAT SANDAL DARI KARDUS BEKAS

http://smansaxmia1kel3.blogspot.co.id/2016/01/cara-membuat-sandal-dari-kardus-bekas.html

Cara Membuat Sendal dari Koran Bekas

Alat :
1. Gunting
2. Lem Kertas
3. Lem Kayu
4. Pensil dan penggaris
5. Cutter
6. Lidi
Bahan :
1. Koran bekas
2. Kardus bekas
3.Sandal


1.       Siapkan alat dan bahan 
 
2.       Gambarlah pola sandal pada kardus sebanyak 1 pasang kanan kiri dengan menggunakan cetakan sandal yang kita punya dan pensil .
33. Potonglah pola yang sudah dibuat menggunakan gunting.
 
HASIL
 
    4.Potonglah 1 lembar koran menjadi 3 bagian memanjang menggunakan cutter.
 
  . 5.Buatlah gulungan koran kecil-kecil , usahakan sekecil dan setebal mungkin dengan tujuan agar koran itu tidak kempes saat terinjak. Buatlah sesuai kebutuhan. Kurang lebih 70 gulungan.
    6. Berilah lem kertas pada akhir gulungannya . Jadilah gulungan koran A.
HASIL
 
     7. Potonglah 1 lembar koran menjadi 4 bagian melebar menggunakan cutter.


 
       8. Buatlah gulungan koran kecil-kecil. Buatlah kurang lebih 20 gulungan.
       9. Berilah lem kertas pada akhir gulungannya. Jadilah gulungan koran B.

HASIL
 
1   10.   Kepanglah gulungan koran B tadi dengan kepang 3 untuk membuat jepit sandal. Buatlah 4 kepang.
 
1  11.   Potonglah koran menjadi 4 bagian persegi panjang untuk membuat alas anyaman.
1  12.   Berilah garis pada potongan koran dengan jarak 1,5 cm menggunakan penggaris dan pensil.
1    13.   Potonglah garis tadi dengan cutter.
 
Ulangi langkah 11-13. Hingga terbuat 2 alas anyaman.
HASIL
1  14.   Potonglah koran dengan jarak 2 cm

HASIL
1   15.   Masukkan potongan koran ke alas anyaman hingga terbuat anyaman koran.
HASIL
1  16.   Berilah lubang pada kardus untuk memasukkan jepit sandal. Kalian bisa melihat contoh pada sandal yang kalian punya.
 
HASIL
1  17.   Tempellah anyaman koran pada bagian pola sandal menggunakan lem kayu.
1   18.   Gabungkan 2 kepangan koran untuk membuat jepit sandal. Lalu, masukkan pada lubang yang sudah dibuat.
1  19.   Rapikan bagian yang tersisa pada bagian bawah, dengan menempelkannya menggunakan lem kayu.
HASIL
2  20.   Tempelkan gulungan koran A pada bagian bawah sandal. Rapikan dengan memotongnya menggunakan gunting dan rekatkanlah menggunakan lem kayu.
2   21.   Hiaslah sesuai selera. Kalian bisa menempel gulungan koran B pada bagian pinggir sandal menggunakan lem kayu.
2  22.   AKHIRNYA, JADILAH SANDAL DARI KORAN BEKAS.

Komentar

Postingan populer dari blog ini